Smartphone Samsung Terbaik Harga di Bawah 2 Juta 2020
Lagi nyari rekomendasi Smartphone Samsung Terbaik Harga di Bawah 2 Juta tahun 2020 ? Berikut ini ada beberapa saran smartphone merk samsung yang mungkin cocok dengan spesifikasi yang kamu cari.
Samsung sudah banyak dikenal pada dunia perponselan sejak lama ditanah air. Tentu saja karena dikenal berkualitas dari dulu banyak yang menggunakan ponsel dari merk ini.
Melihat sasaran pasar dari samsung, sepertinya mencari smartphone terbaik di bawah 2jutaan hanya akan menghasilkan sedikit rekomendasi. Kalau memang bisa, lebih baik carilah rekomendasi smartphone samsung direntang harga 2jt-3juta.
Tapi tak masalah, mungkin kamu bisa menjadikan rekomendasi Pilihan Smartphone Samsung Terbaik Harga di Bawah 2 Juta Tahun 2020 berikut sebagai informasi tambahan.
Pilihan Smartphone Samsung Terbaik Harga di Bawah 2 Juta Tahun 2020
Samsung Galaxy A10s 2GB-32GB
Samsung Galaxy A10s 2GB-32GB dibandrol dengan harga antara 1.600.000 - 1.800.000 yang Released bulan September tahun 2019. Lebih cocok untuk kamu yang mencari smartphone dengan kebutuhan chating, medsos, dan komunikasi harian.
Layar yang di sematkan menggunakan IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors dengan resolusi 720 x 1520 pixels. Sistem yang dipilih menggunakan OS Android 9.0 dengan Chipset Mediatek MT6762 Helio P22 dan berprosesor Octa-core 2.0 GHz Cortex-A53 serta gpu PowerVR GE8320.
Kalau kamu butuh memori tambahan bisa menggunakan microSD up to 512 GB dedicated slot dengan yang sudah ada Internal 32GB - RAM 2GB.
Kelengkapan lain spesifikasi kamera berfitur Dual 13 MP, 2 MP depth sensor dan kamera depan Single 8 MP. Baterai yang disematkan menggunakan Non-removable Li-Po 4000 mAh.
Samsung Galaxy A20s 3GB-32GB
Samsung Galaxy A20s 3GB-32GB dibandrol dengan harga 2.400.000 - 2.600.000. Memang bukan dibawah 2juta, tapi kalau kamu mencari smartphone samsung untuk bermain game mending tambah saja alokasi dana untuk seri ini.
Smartphone ini mulai Released bulan October tahun 2019. Teknologi SIM menggunakan Dual SIM Nano-SIM dual stand-by. Layar yang digunakan yaitu IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors dengan resolusi 720 x 1560 pixels, 19.5:9 ratio, ~264 ppi density.
Bagian sistem menggunakan OS Android 9.0 dan berdapurpacu Chipset Qualcomm SDM450 Snapdragon 450 berprosesor Octa-core 1.8 GHz Cortex-A53 serta gpu Adreno 506.
Kebutuhan memori tambahan bisa ditambah microSD up to 1 TB dedicated slot dengan memroi yang sudah tersedia Internal 32GB - RAM 3GB.
Kelengkapan kamera menggunakan fitur Triple 13 MP, 8 MP ultrawide, 5 MP dengan kamera depan Single 8 MP. Baterai sudah mendukung untuk gaming yaitu Non-removable Li-Po 4000 mAh dengan tambahan fitur Fast battery charging 15W.
Kalau Kamu Mencari Smartphone Samsung Terbaik Harga di Bawah 2 Juta di Tahun 2020
Saran saja Kalau Kamu sedang Mencari Smartphone Samsung Terbaik Harga di Bawah 2 Juta di Tahun 2020 mending tambahkan alokasi dana ke rentang 2-3 juta karena sepertinya Samsung lebih menyasar target direntang harga tersebut.